Sabtu, 28 September 2013

01.22
Nissan Skyline R34 merupakan mobil yang berhasil dirilis oleh Nissan beberapa pekan lalu. Dibagian dalam mobil satu ini ditanam sebuah mesin RB25DET. Mesin yang berdimensi turbo namun berkapasitas kecil. Sehingga si pemiliknya merasa tak puas dengan mesin gawan tersebut. Alhasil, si pemilik membawa mobilnya ke bengkel Abunawas, Jakarta dan tak disangkanya berubah total dari standarnya. 



Sebut saja Sonny, pemilik mobil yang merasa tak puas dengan kapasitas mesin standar. "Sebenarnya sih ada mesin berkapasitas 3000 cc, namun masih nunggu barangnya komplit. Yasudah deh kita maksimalkan saja," ujarnya.

Dan menurut fakta, pekerjaan yang dikerahkan sangatlah amat berat. Ia harus mengganti turbo yang ekstra besar, ia harus mengganti perangkat untuk menarik udara luar masuk ke dalam. 

*Nissan Juke Full Modif ada disini !

Awalnya, masih menggunakan open air filter. Namun itu sudah diganti dengan yang berdiameter 100 mm. Katanya sih agar debit udara semakin banyak. Kemudian, udara tersebut dikirim ke intake plenum yang juga berdimensi gambot.



Tenaga yang terukur di roda saat ini hanyalah sekitar 300 dk. Sebab boost turbo hanya dipatok 1,2 bar. Alasannya, karena internal mesin seluruhnya masih standar. Tenaga beringas dengan boost besar akan dipakai pada mesin 3.000 cc yang sedang dipersiapkan tersebut.

Hasil rombakannya pun membuahkan hasil dan tak berakhir dengan sia-sia. Ia pun berhasil mengganti kapasitas mesin standarnya. wooowww banget deh!


0 komentar:

Posting Komentar